Membahas mobil SUV, Hyundai termasuk memiliki jajaran line-up yang lengkap. Mereka punya Kona, Tucson, dan Santa Fe. Kali ini kita coba bahas soal Tucson. Walaupun jarang disebut, mobil buatan Korean ini boleh diadu dengan yang lainnya. Bukan hanya dengan rival Jepang, mereka juga mampu disandingkan dengan model asal Eropa sekalipun. …
Read More »Tag Archives: hyundai
Hyundai Staria type Signature 7, Performa, Kenyamanan dan Spesifikasi
Performa Mesin Perusahaan mobil Hyundai Motors Indonesia (HMID) telah memperkenalkan Staria secara resmi di Indonesia. Ternyata diluar perkiraan sebelumnya, Hyundai Staria lebih menyasar ke pasar segmen premium, bukan MPV entry level Mobil Hyundai Staria hadir dalam dua tipe, yakni Signature 7 dengan harga Rp1.020.000.000 dan Signature 9 yang ditawarkan Rp888.000.000. …
Read More »Hyundai Creta Prime IVT, Performa, Kenyamanan dan Spesifikasi
Belakangan ini banyak menjadi perbincangan pecinta otomotif mengenai Hyundai Creta karena menjadi salah satu dari sekian banyak mobil yang dikeluarkan di ajang Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS) yang diadakan beberapa waktu lalu. Banyak mobil yang menawarkan teknologi canggih, salah satunya mobil Hyundai Creta Prime IVT. Mobil pabrikan Korea Selatan …
Read More »Hyundai Casper, Si Mungil untuk Kaum Muda
Akhirnya Hyundai mengumumkan secara remsi mobil SUV kecilnya yaitu Hyundai Casper. Nama Casper mengingatkan kita pada film kartun tentang hantu kecil yang lucu. Melihat dimensinya mobil ini lebih kecil dari produk sebelumnya yaitu Hyndai Venue. Hyundai Casper hadir dengan dimensi panjang 3.595 mm, lebar 1.595 mm, tinggi 1.575 mm, dan …
Read More »Hyundai Santa Fe Gasoline G 2.5 Style, Performa, Kenyamanan dan Spesifikasi
Performa Mobil ini memang didesain sebagai mobil keluarga yang mewah dengan fitur yang memanjakan anggota keluarga. Mobil ini cocok dibawa bepergian jauh karena mesinnya yang tangguh. Harga OTR Hyundai Santa Fe 2.5 6AT Style mulai dari Rp 569 Juta. Varian Santa Fe 2.5 6AT Style hadir dengan mesin Petrol 2497 cc …
Read More »Hyundai Kona Electric, Performa, Kenyamanan dan Spesifikasi
Performa Mesin Kona Electric merupakan mobil produk yang dikeluarkan oleh Hyudai yang menggunakan Permanent Magnet Synchronous Motor yang mampu menghasilkan tenaga 136 dk dan torsi 395 Nm. Itulah yang membuat mobil Hyundai Kona Electric dapat berakselerasi lebih cepat ketimbang Ioniq Electric yang bisa mencatatkan 9,3 detik. Bahkan dari hasil tes, …
Read More »Harga Mobil Hyundai Stargazer 2022 | Daftar Harga dan Spesifikasi |
Berikut – Harga Mobil Hyundai Stargazer 2022 | Daftar Harga dan Spesifikasi |. Hyundai Stargazer 2022 adalah 7 Seater MPV yang tersedia dalam daftar harga Rp 243,3 – 307,1 Juta di Indonesia. It is available in 6 variants, 1 engine, and 2 transmissions option: Manual dan iVT in the Indonesia. Dimensi …
Read More »