Kunci Jawaban IPA Halaman 173-175 Kelas 10 – Hai, kawan semuanya, salam giat belajar. Keberagaman makhluk hidup memiliki peranan penting dalam keseimbangan ekosistem. Keanekaragaman hayati bermanfaat untuk sandang, pangan, papan, obat-obatan, kecantikan, plasma nutfah dan keseimbangan eksositem Pengelompokan mahkluk hidup dilakukan berdasarkan persamaan dan perbedaan ciri morfologi, anatomi dan fisiologi dari mahkluk hidup Pemanfaatan keanekaragaman hayati dengan bijak adalah salah satu upaya dalam melestarikan keanekaragaman hayat.
Dalam ekosistem, interaksi bukan hanya antar komponen biotik namun juga interaksi antara komponen biotik dan abiotik misalnya hubungan antara tanah dan pohon. Pohon memperoleh unsur hara yang diperlukan untuk tumbuh dari dalam tanah. Disisi lain daun, ranting pohon yang telah kering dan dibusukkan dapat menambah unsur hara yang ada di dalam tanah
Berikut jawaban tentang “Ayo Berlatih dan Ayo Cek Pemahaman”. Dengan adanya pembahasan ini diharapkan adik adik semuanya dapat memahami materi tentang Keanekaragaman Mahkluk Hidup, Interaksi, dan Peranannya di Alam.
Lebih baik adik adik membaca dan memahami materinya terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal. Karena soal yang ada pada buku siswa berasal dari materi materi tersebut. Semakin adik adik sering membaca dan memahami materinya akan memudahkan dalam menyelesaikan soal- soalnya.
Setelah adik adik memahami materi barulah adik-adik mengerjakan soal yang terdapat dibawah ini. Sebelum adik adik mencocokkan dengan kunci jawaban yang telah kami sediakan, ada baiknya adik-adik mengerjakan dahulu soal tesebut secara mandiri maupun diskusi dengan teman.
Kunci Jawaban IPA Halaman 173 dan175 Kelas 10
Ayo Berlatih
Setelah Kalian belajar tentang mahkluk hidup dalam ekosistem, ayo coba dijawab pertanyaan berikut.
Seorang peneliti melakukan pengamatan pada suatu area di pinggir danau. Dia menemukan enceng gondok, siput, ketam, ikan dan berang-berang. Jika dia melakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh ketam terhadap populasi siput dengan mencoba membandingkan jumlah populasi siput pada wilayah yang ada ketam dengan yang tidak ada ketam. Tentukanlah benar atau salah pernyataan tentang penelitian tersebut
Jawaban :
Pernyataan | Benar | Salah |
Peneliti bermaksud mengidentifikasi interaksi yang terjadi antara ketam dengan siput | v | |
Hasil penelitian ini dapat dijadikan dasar untuk memprediksi populasi enceng gondok | v |
Ayo Cek Pemahaman
Jawablah pertanyaan berikut
1. Ketika Rina pergi ke pasar, dia membeli beberapa binatang untuk dikonsumsi yaitu belut, ayam, lele, sapi, bebek dan ikan. Sesampainya di rumah Rina mengelompokkan binatang tersebut agar mudah untuk mengatur menunya. Buatlah pengelompokan sederhana untuk binatang tersebut! Bagaimana cara Kalian mengelompokkannya?
Jawaban :
Contoh pengelompokannya adalah hewan berkaki: ayam, sapi, dan bebek; hewan tidak berkaki: belut, ikan, dan lele. Cara pengelompokannya berdasarkan satu ciri yang dijadikan persamaan.
2. Perhatikan jaring makanan makanan berikut.
Berdasarkan jaring makanan tersebut, jawablah pertanyaan berikut.
Jawaban :
a. Tentukanlah apakah pernyataan berikut benar atau salah.
Pernyataan | Benar | Salah |
Berang-berang dan bangau berkompetisi untuk mendapatkan makanan | v | |
Jika ikan gabus dihilangkan pada jaring-jaring makanan tersebut maka populasi ikan kecil akan meningkat tajam | v | |
Ikan kecil dan capung merupakan organisme pada tingkatan tropik 3 | v |
b. Seorang peneliti meneliti tentang jaring-jaring makanan tersebut, kemudian mencoba untuk membuat sebuah piramida jumlah dari jaring-jaring makanan tersebut. Tentukanlah benar atau salah aktivitas yang dilakukan oleh peneliti tersebut.
Aktivitas | Benar | Salah |
Menghitung jumlah masing-masing organisme pada tingkatan tropiknya. | v | |
Menimbang berat kering organisme pada masing-masing tingkatan tropik. | v | |
Menggambar ukuran blok sesuai dengan jumlah organisme pada tingkatan tropiknya | v |
Penutup
Teman-teman, itulah pembahasan yang bisa berikut.id bagikan. Semoga bisa membantu teman-teman dalam memahami materi tersebut, Jangan lupa bagikan kepada teman-teman lain agar semakin bermanfaat!
Tetap semangat dan jangan lupa simak pembahasan lain di berikut.id ya!
Disclaimer:
1. Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.
2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.
3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.