Kunci Jawaban Bilangan Positif dan Negatif
Kunci Jawaban Bilangan Positif dan Negatif

Kunci Jawaban Bilangan Positif dan Negatif

Berikut.id – Kunci Jawaban Bilangan Positif dan Negatif. Teman, sebelumnya kita sudah membahas bilangan positif dan negatif dengan materi bilangan dengan tanda dan juga membandingkan bilangan-bilangan. Untuk lebih mendalami pemahaman kalian tentang materi tersebut, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini.

Kunci Jawaban Bilangan Positif dan Negatif

Gunakan tanda positif atau negatif untuk menyajikan besaran.

1. Diketahui bahwa A adalah titik 0 km. Titik “3 km sebelah utara A” dinyatakan sebagai +3 km. Bagaimana menyatakan titik “5 km di sebelah selatan A”?

Jawaban: -5 km

 

2. Apabila “rugi 200 rupiah” dinyatakan sebagai -200 rupiah, menyatakan apa +300 rupiah?

Jawaban: Keuntungan 300 rupiah

Diberikan bilangan-bilangan. -12; +7; 0; +0,6; -3 ; +25 ; – 8/3

 

3. Mana yang merupakan bilangan positif? Mana yang negatif?

Jawaban: Bilangan positif … +7, +0,6, +25 dan Bilangan negatif…-12,-3, – 2/3

 

4. Mana yang merupakan bilangan bulat? Mana yang merupakan bilangan asli?

Jawaban: Bilangan bulat…-12, +7, 0 -3 +25

Bilangan asli… +7, +25

 

5. Tandai titik-titik pada garis bilangan yang bersesuaian dengan bilangan berikut ini.

-5 ; +3 ; -2,8 ; +3/5

 

6. Bandingkan pasangan bilangan-bilangan berikut ini dengan menggunakan tanda pertidaksamaan

a. -3 ; +5 => -3 < + 5

b. 0 ; -7 => 0 > -7

c. -16 ; -2,4 => -1,6 > 2,4

d. +1 ; -3 ;-2 => -3 < -2 < + 1

 

7. Nyatakan nilai mutlak dari +16 dan – 9/7. Temukan bilangan-bilangan yang nilai mutlaknya 9 dan 0 berturut-turut.

Jawaban:

Nilai mutlak +16 adalah 16

Nilai absolut – 9/7 adalah – 9/7

Angka dengan nilai mutlak 9 adalah +9 dan -9

Angka yang nilai mutlaknya 0 adalah 0

Baca Juga :  Jawaban Ayo Latihan IPA Halaman 59 Kelas 7

 

8. Jawablah pertanyaan berikut.

a. Sebutkan seluruh bilangan asli di bawah 6

b. Sebutkan bilangan bulat negatif terbesar.

Jawaban:

a. 1, 2, 3, 4, 5, 6 (+1, +2, +3, +4, +5, +6)

b. -1

 

9. Tunjukkan besarnya bilangan pada masing masing pasangan berikut menggunakan pertidaksamaan.

a. + 2/3 , + 3/4

b. – 7/4 , -1,8

c. 0, + 1/5 , – 1/4d. – 8/3 , – 1/2 , – 5/6

Jawaban:

a. + 2/3 < + 3/4

b. – 7/4 > -1,8

c. – 1/4 < 0 < + 1/5

d. – 8/3 < – 5/6 < – 1/2

 

10. Jawablah pertanyaan berikut

a. Diantara +5 atau -6, manakah yang memiliki nilai mutlak lebih besar?

b. Sebutkan angka dengan nilai mutlak terkecil.

Jawaban:

a. -6

b. 0

 

Nah teman, jika kalian sudah bisa menjawab pertanyaan diatas dengan jawaban yang benar kalian pasti sudah siap untuk melanjutkan materi selanjutnya. Jika belum, kalian bisa mengulangnya.

Semoga bermanfaat..

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *