Jawaban Eksplorasi 7.3 Matematika Halaman 187-188 Kelas 10

Jawaban Eksplorasi 7.3 Matematika Halaman 187-188 Kelas 10

Jawaban Eksplorasi 7.3 Matematika Halaman 187-188 Kelas 10 — Hai sobatku semuanya, salam giat belajar. Berikut jawaban tentang “Eksplorasi 7.3” Muatan Pelajaran Matematika kelas X BAB VII. Dengan adanya pembahasan ini diharapkan adik adik semuanya dapat memahami materi tentang Statistika.

Lebih baik adik adik membaca dan memahami materinya terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal. Karena soal yang ada pada buku siswa berasal dari materi materi tersebut. Semakin adik adik sering membaca dan memahami serta berlatih mengerjakan soal yang berkaitan dengan tersebut maka akan semakin mempermudah bagi adik adik dalam menyelesaikan soal- soalnya.

Setelah adik adik memahami materi barulah adik-adik mengerjakan soal yang terdapat dibawah ini. Sebelum adik adik mencocokkan dengan kunci jawaban yang telah kami sediakan, ada baiknya adik-adik mengerjakan dahulu soal tesebut secara mandiri maupun diskusi dengan teman.

Kami juga menyediakan pembahasan soal. Dan pembahasan berikut hanya berfungsi sebagai pembanding dan menyakinkan jawaban adik adik semuanya dangan jawaban yang sudah adik adik kerjakan.

Jawaban Matematika Halaman 187-188  Kelas 10

Eksplorasi 7.3

Basket merupakan olahraga yang digandrungi banyak siswa SMA/MA, khususnya pria. Untuk dapat bermain basket, kalian perlu menggunakan sepatu olahraga. Berikut adalah data penjualan sepatu olahraga di toko A yang terdiri dari beberapa merek dan ukuran pada akhir pekan pertama bulan Januari.

NoMerekUkuranNoMerekUkuran
1A4314A44
2B4415C40
3C3816D41
4A4317B42
5C4418D43
6D4219E42
7A4220A40
8A3921A45
9B4322C41
10E4323A41
11C4424A42
12E4525C43
13B44   
Tabel 7.4 Data Penjualan Sepatu di Toko A

a. Buatlah diagram line plot untuk menunjukkan ukuran sepatu yang terjual pada akhir pekan pertama bulan Januari. Diagram line plot adalah sebuah garis bilangan dengan banyaknya tanda X yang menunjukkan banyaknya data yang muncul dengan nilai tertentu. Sebagai contoh, 45 muncul tiga kali. Jadi, kalian tuliskan tanda X di atas angka 45.

Baca Juga :  Kunci Jawaban IPA Halaman 136 Kelas 10
Gambar 7.9 Line Plot Ukuran Sepatu

Jawaban

b. Jelaskan bentuk dari line plot yang kamu hasilkan. Bagaimana bentuk line plot ini bisa menjelaskan distribusi data ukuran sepatu di atas?

Jawaban

Dari line plot, terlihat bahwa mayoritas pemain basket di SMA memiliki ukuran sepatu nomor 42 sampai 44. Ukuran lainnya, tetap ada, hanya saja tidak dominan. Hal ini cukup masuk akal melihat usia siswa SMA dan tinggi siswa pemain basket yang cenderung tinggi.

Ketika kalian mendeskripsikan sebuah kumpulan data, biasanya kalian juga perlu menentukan data terkecil dan data terbesar dari kumpulan data tersebut.

c. Tentukanlah data terkecil dan data terbesar dari kumpulan data ukuran sepatu yang terjual.

Jawaban

Data terkecil = 38, data terbesar = 45.

d. Bagaimana kalian dapat menemukan data terkecil dan data terbesar dengan melihat diagram line plot?

Jawaban

Pada line plot, data terkecil dilihat dari tanda X yang berada di paling kiri, data terbesar terletak di line plot yang paling kanan.

e. Tentukanlah jangkauan dari data ukuran sepatu pada Tabel 7.4.

Jawaban

Jangkauan = 45 – 38 = 7

f. Tentukanlah modus dari data ukuran sepatu pada Tabel 7.4

Jawaban

Modus = 43, karena muncul terbanyak yaitu sebanyak 6 kali

g. Bagaimana kalian bisa menentukan modus sekumpulan data dari diagram line plot?

Jawaban

Dari line plot, modus ditemukan yang memiliki tanda X paling tinggi

h. Urutkanlah data ukuran sepatu di atas dari yang terkecil sampai yang terbesar, lalu tentukanlah mediannya.

Jawaban

Banyak data = 25, median terletak di data ke-13, agar di sebelah kiri median ada 12 data dan di sebelah kanan median ada 12 data. Urutkan data dari kecil ke besar, lalu carilah data yang terletak di urutan ke-13, yaitu median = 43.

Baca Juga :  Kunci Jawaban dari Bacaan "Tak Muat Lagi"

i. Bagaimana kalian dapat menentukan median dari sekumpulan data dengan melihat diagram line plot?

Jawaban

Karena kita sudah mengetahui bahwa median terletak di data ke-13, maka pada line plot, hitunglah dari kiri ke kanan, bawah ke atas, tanda X yang berada di urutan ke-13 adalah median. Median = 43

j. Ternyata ada data penjualan di toko sepatu A yang tertinggal. Data-data tersebut adalah 41, 43, 44, 44, dan 46. Berapakah nilai dari jangkauannya sekarang? Berapakah modusnya sekarang?

Jawaban

Setelah ada penambahan data 41, 43, 44, 44, dan 46, line plot berubah menjadi

Jangkauan sekarang = 46 – 38 = 8 Modus sekarang = 43 dan 44, artinya kelompok data yang baru memiliki 2 modus atau bimodal

k. Ketika banyaknya data adalah bilangan genap, maka tidak ada data yang diambil sebagai median tunggal. Dalam hal ini, median diambil dari nilai tengah di antara dua nilai data yang berada di tengah. Carilah median dari kumpulan data yang baru

Jawaban

Sebelum mencari median yang baru, jika sebelumnya banyaknya data 25 buah yaitu bilangan ganjil, bagaimana dengan banyak data yang baru yaitu 30 buah? Median terletak di antara data ke-15 dan data ke-16

Data ke-15 = 43, data ke-16 = 43. Median = 43

Penutup

Demikian pembahasan tentang Jawaban Ayo Berdiskusi Matematika Halaman 187-188 Kelas 10. Semoga dengan adanya pembahasan diatas dapat membantu adik adik semuanya dalam belajar serta dapat dijadikan pembanding bagi jawaban yang sudah dikerjakan. Jangan lupa untuk selalu belajar dan berlatih agar lebih cepat dalam memahami materi. Semoga bermanfaat.

Catatan  :

1. Konten ini dibuat untuk membantu serta membandingkan dengan hasil pekerjaan sendiri.
2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa siswi untuk mengeksplorasi jawaban lebih baik.
3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban

Baca Juga :  Jawaban Informatika Kelas 8 Aktivitas BK-K8-05-U Konversi Bilangan Biner dan Oktal menjadi Bilangan Desimal Halaman 44 Kurikulum Merdeka

Baca Juga

Jawaban Latihan 7.2 Nomer 1 Matematika Halaman 182-183 Kelas 10
Jawaban Latihan 7.2 Nomer 2 Matematika Halaman 183-184 Kelas 10
Jawaban Latihan 7.2 Nomer 3 Matematika Halaman 185-186 Kelas 10
Jawaban Ayo Berdiskusi Matematika Halaman 181-182 Kelas 10

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *